BATAM – Pengusaha ternak dari Darwin Australia yang tergabung dalam tiga perusahaan konsorsium yakni 1SIX8 PTY Ltd, PT Karya Sakti Gagasan Mandiri dan DCC Capital LTd, berniat membuka suatu kegiatan usaha slaughtering untuk kegiatan pemotongan daging kambing hidup dari Australia di Pulau Batam.Selanjutnya, perusahaan tersebut juga menginvestasikan modal kerjanya membangun peternakan kambing Australia, pada kawasan pulau-pulau terpencil di Batam dan Kepri yang mereka nilai berpotensi Selengkapnya…